12 Foto Red Carpet Grammy Awards 2023, Gaun Sam Smith Curi Perhatian - Hits ZIGI.ID
Logo
Red Carpet Grammy Awards 2023
hits
Red Carpet Grammy Awards 2023
Photo: Pagesix
Red Carpet Grammy Awards 2023

ZIGI – Ajang penghargaan Grammy Awards 2023 digelar pada Minggu, 5 Februari 2023 waktu Los Angeles atau 6 Februari 2023 waktu Indonesia. Sejumlah selebriti dunia termasuk Sam Smith hingga Harry Styles telah menghadiri red carpet dengan penampilan mereka yang memesona.

Tak cuma itu, beberapa di antaranya juga masuk nominasi penghargaan. Berikut potret red carpet Grammy Awards 2023. Yuk simak ulasannya di bawah ini!

Baca Juga: Nominasi Grammy Awards 2023, Beyonce Dominasi dan BTS Cetak Sejarah

1. Olivia Rodrigo

Olivia Rodrigo
Photo : Pagesix
Olivia Rodrigo

Olivia Rodrigo tampil menawan dengan gaun slip hitam panjang tanpa lengan. Menyesuaikan dengan gaunnya, pelantun Happier ini mengenakan kalung hitam. Olivia Rodrigo kali ini tidak masuk nominasi Grammy Awards 2023 namun menghadiri acara penghargaan tersebut.

2. Offset dan Cardi B

Offset dan Cardi B
Photo : Pagesix
Offset dan Cardi B

Pasangan selebriti Offset dan Cardi B menghadiri red carpet Gramy Awards dengan busana yang menawan. Di sini, Offset mengenakan setelah jas warna putih dengan kacamata hitam, sedangkan Cardi B mengenakan gaun berwarna biru dari Gaurav Gupta Couture. Keduanya juga sempat berpose panas di momen tersebut.

3. Trevor Noah

Trevor Noah
Photo : Pagesix
Trevor Noah

Seperti halnya dengan Olivia Rodrigo, meski tidak masuk nominasi namun Trevor Noah tetap menghadiri Grammy Awards 2023. Dalam kesempatan ini, Trevor tampil menawan dengan jas putih dilengkapi dasi pita warna hitam dari Gucci.

4. Megan Fox dan Machine Gun Kelly

Megan Fox dan Machine Gun Kelly
Photo : Pagesix
Megan Fox dan Machine Gun Kelly

Pasangan fenomenal ini kembali menunjukkan kemesraan mereka di ajang penghargaan. Kali ini, Machine Gun Kelly mengenakan busana serba silver dari Dolce & Gabbana. Sedangkan Megan Fox mengenakan gaun kemben berwarna putih dari Zuhair Murad.

5. Paris Hilton

Paris Hilton
Photo : Pagesix
Paris Hilton

Baru saja melahirkan anak pertamanya, tidak menyurutkan Paris Hilton untuk menghadiri Grammy Awards. Kali ini, ibu satu anak ini tetap menunjukkan penampilannya yang ramping. Ia mengenakan busana dengan aksen glitter dari Celine.

6. Camila Cabello

Camila Cabello
Photo : Pagesix
Camila Cabello

Camila Cabello kali ini mengenakan gaun hitam dengan atasan bra transparan warna putih dari PatBO. Diketahui bahwa Camila hanya meraih satu nominasi saja yakni Best Pop Duo/Group Performance bersama Ed Sheeran melalui lagu Bam Bam.

  • Editor: Jean Ayu Karna Asmara
Recommended

Kepergok Ciuman, Harry Styles dan Emily Ratajkowsi Diisukan Pacaran

  • 26 Maret 2023, 15:29 WIB
Harry Styles dan Emily Ratajkowski dirumorkan berpacaran setelah kepergok bermesraan di jalanan Tokyo, Jepang.

9 Potret Idol Kpop di Konser Harry Styles, Ada Blackpink hingga BTS

  • 21 Maret 2023, 09:30 WIB
Potret para idol Kpop menghadiri konser Harry Styles di KSPO Dome, Seoul pada Senin, 20 Maret 2023, ada Blackpink hingga BTS.

Taylor Swift Buktikan Rasa Cinta pada Blackpink di The Eras Tour

  • 19 Maret 2023, 14:51 WIB
Buktikan diri sebagai BLINK, Taylor Swift masukkan Pink Venom dari Blackpink di daftar lagu pre-konser.

Harry Styles Buka Suara Soal Foto Kenakan Baju One Direction

  • 08 Maret 2023, 14:40 WIB
Pengakuan Harry Styles soal tiba-tiba hapus foto dirinya yang mengenakan kaos One Direction di Instagram.

Apa Itu Shoey? Viral Usai Aksi Harry Styles Minum dari Sepatu

  • 22 Februari 2023, 18:28 WIB
Mengenal shoey, tradisi minum dari sepatu yang terkenal di Australia dan baru-baru ini dilakukan oleh Harry Styles saat konser.

Reza Arap Kena Bodyshaming di Foto Terbaru, Disebut Mirip Sam Smith

  • 21 Februari 2023, 13:52 WIB
Bagikan hasil pemotretan baru pakai rok hingga rambut klimis, Reza Arap disebut mirip Sam Smith hingga manusia silver.
The Latest
Harry Styles, Emily Ratajkowski

Kepergok Ciuman, Harry Styles dan Emily Ratajkowsi Diisukan Pacaran

  • 26 Maret 2023, 15:29 WIB
Timothy Ronald

Pernyataan Timothy Ronald Soal Ubah Sistem Pendidikan Viral di TikTok

  • 26 Maret 2023, 14:29 WIB
Sivia Azizah

4 Fakta Sivia Azizah Melahirkan, Nama Anak Terungkap

  • 26 Maret 2023, 12:36 WIB
Gabriel Prince dan Lyodra

Reaksi Lyodra Mendapatkan Rate Rendah dari Gabriel Prince

  • 26 Maret 2023, 12:19 WIB
Jonathan Majors

Jonathan Majors Pemeran Kang the Conqueror Ditangkap Atas Dugaan KDRT

  • 26 Maret 2023, 10:30 WIB
INDEKS