4 Pernyataan Inara Rusli Soal Laporkan Balik Virgoun dan Tenri Anisa - Hits ZIGI.ID
Logo
Inara Rusli dan Virgoun
hits
Inara Rusli dan Virgoun
Photo: Berbagai sumber
Inara Rusli dan Virgoun

ZIGI – Inara Rusli mengambil langkah hukum dengan melaporkan balik Virgoun dan Tenri Anisa. Laporan tersebut dibuat berdasarkan surat pernyataan dan perjanjian yang dibuat oleh penyanyi Surat Cinta Untuk Starla, yang ditulis saat kasus perselingkuhan pertama terbongkar.

Dalam konferensi pers, Inara Rusli dan kedua pengacara membeberkan cara Virgoun mengirim uang kepada wanita lain yang bikin sulit dideteksi. Simak pernyataan lengkap Inara Rusli di bawah ini. 

Baca juga: 3 Poin Klarifikasi Tenri Anisa, Bantah Jadi Selingkuhan Virgoun

1. Inara Rusli Laporkan Virgoun dengan Dasar Surat Pernyataan

inara Rusli
Photo : YouTube/ Intens Investigasi
inara Rusli

Penyanyi 36 tahun ini membuat 4 pernyataan ketika ia ketahuan selingkuh dengan wanita lain. Pernyataan sang suami inilah yang jadi dasar Inara untuk melaporkannya ke pihak berwenang. 

“Jika mengulangi perbuatannya, (pertama) Virgoun akan menceraikan Mbak Inara, yang kedua dia bersedia dilaporkan dan diproses hukum karena melanggar 284 pasal perzinahan dan ini sedang kami lakukan, ketiga terkait dengan persidangan di pengadilan agama Virgoun menyatakan hak asuh anak pada Inara, poin keempat biaya hidup anak-anak sebesar Rp40 juta akan diberikan kepada Mbak Inara,” jelas pengacara Inara, dikutip Zigi.id dari channel Intens Investigasi.

Laporan balik tersebut sudah diterima oleh pihak berwenang pada 6 Mei 2023 dengan menggunakan pasal 284 perzinahan. Pihak Inara mengaku punya beberapa bukti dan saksi yang cukup mengenai dugaan perzinahan yang dilakukan oleh Virgoun.

“Kita ada beberapa bukti, dtidak perlu disampaikan di sini untuk nanti diproses hukum. Ada video, ada chat, dan segala macam,” tambahnya.

2. Cara Virgoun Kirim Uang ke Wanita Lain Dibongkar Inara Rusli

  • Editor: Erika Rizqi Rachmani
Recommended

Gugat Cerai Virgoun, Inara Rusli Minta Nafkah Mut'ah Rp 10 Miliar

  • 24 Mei 2023, 15:26 WIB
Inara Rusli balik gugat cerai virgoun, ajukan tuntutan nafkah anak senilai Rp 110 juta per bulan dan uang mut'ah Rp 10 miliar.

Hidupi Tiga Anak, Inara Rusli Kembali Kerja di Dunia Entertainment

  • 19 Mei 2023, 10:07 WIB
Inara Rusli kembali kerja di dunia entertainment untuk ketiga anaknya, ingin jadi mandiri dan tidak bergantung kepada Virgoun.

Inara Rusli Bawa 3 Saksi Atas Kasus Dugaan Perzinaan Virgoun

  • 17 Mei 2023, 10:13 WIB
Inara Rulis bawa tiga saksi untuk pemeriksaan ke Polda Metro Jaya atas kasus dugaan perzinaan antara Virgoun dan Tenri Anisa.

Kevin Aprilio Klarifikasi Hubungan Widy Vierra dengan Virgoun

  • 12 Mei 2023, 13:46 WIB
Beredar foto Widy Vierra dan Virgoun bersama di mobil, Kevin Aprilio sampai angkat bicara untuk meluruskan.

Ibu Virgoun Sebut Anaknya Dilarang Beli Gitar, Inara Rusli Bereaksi

  • 09 Mei 2023, 09:19 WIB
Inara Rusli dihadapkan dengan permasalahan baru, kini ia harus bersitegang dengan mertua buntut masalah rumah tangga.

Diterpa Masalah Rumah Tangga, Virgoun Beri Pesan untuk Laki-laki

  • 08 Mei 2023, 16:28 WIB
Di tengah permasalahan rumah tangganya dengan Inara Rusli, Virgoun berikan pesan untuk laki-laki saat manggung bareng Last Child.
The Latest
Eiichiro Oda

Eiichiro Oda Jalani Operasi, Manga One Piece Bakal Hiatus Panjang

  • 06 Juni 2023, 17:00 WIB
Lewis Capaldi

Lewis Capaldi Tunda Tur Konser 3 Minggu ke Depan karena Sakit

  • 06 Juni 2023, 15:59 WIB
Julian Jacob dan Mirriam Eka

Jawaban Julian Jacob Dituduh Biarkan Istri Kerja Meski Habis Lahiran

  • 06 Juni 2023, 14:40 WIB
NIKI

Arti Lirik Lagu The Apartment We Won't Share - NIKI, Mengenang Mantan

  • 06 Juni 2023, 13:31 WIB
Anthony Ramos di Transformers: Rise of the Beasts

Kronologi Anthony Ramos Nyaris Terbakar Saat Syuting Transformers 7

  • 06 Juni 2023, 12:40 WIB
INDEKS