Profil dan Biodata Hud Filbert: Agama, Sinetron, Bisnis, Kasus Narkoba - Hits ZIGI.ID
Logo
Hud Filbert
hits
Hud Filbert
Photo: Instagram/@hud_idrus
Hud Filbert

ZIGI – Aktor Hud Filbert ditangkap atas tuduhan penggunaan obat-obatan terlarang. Pemain Anak Langit ini ditangkap di salah satu penginapan di kawasan Permata Hijau Jakarta Selatan pada Jumat, 14 April 2023. Saat penangkapan, polisi menemukan barang bukti berupa sabu hingga pil ekstasi.

Sosok Hud Filbert sering wara-wiri di dunia pertelevisian Tanah Air. Selain menekuni dunia akting, Hud rupanya mendirikan bisnis. Penasaran? Yuk simak profil dan biodata Hud Filbert!

Baca Juga: Profil dan Biodata Fauzan Lubis Sisitipsi: Karier, IG, Kasus Narkoba

1. Latar Belakang 

Hud Filbert dan Ibu
Photo : Instagram/@hud_idrus
Hud Filbert dan Ibu

Hud Al Idrus memakai nama panggungnya sebagai Hud Filbert. Ia merupakan pria kelahiran Jakarta pada 17 Juni 1995. Artinya Hud Filbert kini sudah berusia 27 tahun. Belum banyak informasi keluarga terkait Hud namun ia dikenal dekat dengan sosok ibu.

Hud sendiri memiliki keturunan berdarah Indonesia-Arab. Pemain Cinta Misteri ini dulunya sering dimirip-miripkan dengan Aliando Syarief, Hud mengaku bahwa ia memang kenal dengan Aliando dan masih memiliki hubungan keluarga.

2. Awal Karier

Hud Filbert
Photo : Instagram/@hud_idrus
Hud Filbert

Hud Filbert mengawali karier aktingnya pada tahun 2015. Ia tidak langsung terjun ke dunia akting melainkan melalui film televisi (FTV) yang bertajuk Cupu-Cupu Mencari Cinta. Hud baru bergabung ke persinetronan Indonesia satu tahun kemudian melalui Julaiha Princess Betawi.

Tidak banyak peran yang diperankan Hud dalam sinetron tersebut karena ia berperan sebagai kameo. Kala itu, ia memerankan karakter sebagai sahabat Evan (Ricky Harun).

3. Gabung The Junas Family

The Junas Family
Photo : Instagram/@hud_idrus
The Junas Family

Hud Filbert rupanya memiliki kemampuan lain sebagai aktor. Ia bergabung dengan The Junas Family, sebuah grup yang awalnya dianggotai, Stefan William, Ajun Perwira, dan Aditya Suryo Saputra. Hud bergabung dengan band ini pada 2018 sebagai keybordis.

Sayangnya, Hud cuma aktif selama satu tahun saja dan meninggalkan grup di tahun 2019. Kemudian Hud meneruskan kariernya sebagai penyanyi dengan membentuk Brother Hud bersama Afif Fulhaq. Kedua bersaudara ini kemudian merilis Cinta Tanpa Balasan.

4. Bisnis

Hud Filbert
Photo : Instagram/@hud_idrus
Hud Filbert
  • Editor: Jean Ayu Karna Asmara
Recommended

4 Fakta Hud Filbert Terjerat Kasus Narkoba, Motifnya Terungkap

  • 17 April 2023, 14:13 WIB
Fakta-fakta Hud Filbert ditangkap atas kasus penyalahgunaan narkoba pada Jumat, 14 April 2023, terancam hukuman 4 tahun penjara.

Awal Mula Pesinetron Hud Filbert Ditangkap karena Kasus Narkoba

  • 17 April 2023, 09:11 WIB
Pesinetron Hud Filbert atau yang dikenal sebagai Hud Idrus ditangkap atas kasus penyalahgunaan narkoba pada Jumat, 14 April 2023.

Sinopsis dan Cara Nonton The Outlaws 3 Sub Indo, film Ma Dong Seok

  • 06 Juni 2023, 19:00 WIB
Sinopsis, pemain, dan cara nonton film The Outlaws 3 sub Indo, Ma Dong Seok kembali jadi detektif untuk ungkap kejahatan narkoba.

Eiichiro Oda Jalani Operasi, Manga One Piece Bakal Hiatus Panjang

  • 06 Juni 2023, 17:00 WIB
Kondisi kesehatan mengganggu penggarapan manga One Piece, Eiichiro Oda putuskan untuk jalani operasi.

Lewis Capaldi Tunda Tur Konser 3 Minggu ke Depan karena Sakit

  • 06 Juni 2023, 15:59 WIB
Lagi masa pemulihan karena sindrom Tourette sering kambuh, Lewis Capaldi tunda tur konser untuk tiga minggu ke depan.

Jennie Blackpink Ungkap Behind the Scenes Syuting Serial The Idol

  • 06 Juni 2023, 15:49 WIB
Jennie Blackpink beberkan fakta menarik behind the scenes dari adegan menari di serial The Idol HBO.
The Latest
Eiichiro Oda

Eiichiro Oda Jalani Operasi, Manga One Piece Bakal Hiatus Panjang

  • 06 Juni 2023, 17:00 WIB
Lewis Capaldi

Lewis Capaldi Tunda Tur Konser 3 Minggu ke Depan karena Sakit

  • 06 Juni 2023, 15:59 WIB
Julian Jacob dan Mirriam Eka

Jawaban Julian Jacob Dituduh Biarkan Istri Kerja Meski Habis Lahiran

  • 06 Juni 2023, 14:40 WIB
NIKI

Arti Lirik Lagu The Apartment We Won't Share - NIKI, Mengenang Mantan

  • 06 Juni 2023, 13:31 WIB
Anthony Ramos di Transformers: Rise of the Beasts

Kronologi Anthony Ramos Nyaris Terbakar Saat Syuting Transformers 7

  • 06 Juni 2023, 12:40 WIB
INDEKS