Profil dan Biodata Melati Sesilia: Agama, Pacar, Karier JKT48, Bisnis - Hits ZIGI.ID
Logo
Melati Sesilia
hits
Melati Sesilia
Photo: Instagram/@melati.sesilia
Melati Sesilia

ZIGI – Melati Sesilia yang sempat populer sebagai member JKT48, saat ini muncul dengan kabar mengejutkan. Usai lulus dari girlband yang membesarkan namanya itu, Melati tak malu beralih profesi menjadi penjual nasi bakar bersama ibunya.

Lantas, seperti apa perjalanan karier mantan anggota JKT48 tersebut? Inilah profil dan biodata Melati Sesilia lengkap dengan latar belakang keluarga, bisnis, agama, hingga pacar sekarang. So, simak artikel ini sampai habis ya!

Baca Juga: Viral Melati Sesilia eks JKT48 Jualan Nasi Bakar karena Putus Cinta

1. Keluarga Melati Sesilia

Melati Sesilia
Photo : Instagram/@melati.sesilia
Melati Sesilia

Belum diketahui nama kedua orangtua Melati Sesilia. Pemilik nama lengkap Melati Putri Rahel Sesilia ini merupakan perempuan kelahiran Bandung, Jawa Barat, 1 Januari 2000 sehingga usianya kini baru 22 tahun.

Pemilik tinggi badan 149 cm tersebut sering dipanggil Melati atau Memei. Melati Sesilia diyakini beragama Kristen mengacu dari sejumlah unggahan di Instagram saat ia merayakan Hari Raya Natal.

2. Melati Sesilia Bergabung dengan JKT48

Melati Sesilia
Photo : Instagram/@melati.sesilia
Melati Sesilia

Karier Melati Sesilia di dunia hiburan dimulai saat ia baru berumur 15 tahun. Melati bergabung dengan JKT48 sebagai kandidat trainee pada 16 Mei 2015 dan merupakan member generasi keempat.

Pada Desember 2016, Melati Sesilia resmi berhabung ke dalam Tim T sebelum berpindah ke Tim J pada 1 Januari 2020. Sewaktu masih menjadi kandidat trainee, ia dibimbing oleh Kinal (Kapten Tim KIII) bersama Fia dan Yuri.

Kemudian bersama JKT48, Melati merilis sejumlah single seperti Hikaeme I Love You (2017), UZA (2017), Tsugi No Season (2017) hingga Rapsodi (2020).

3. Melati Sesilia Lulus dari JKT48

Melati Sesilia
Photo : Instagram/@melati.sesilia
Melati Sesilia

Bertahan selama lima tahun, Melati Sesilia dinyatakan lulus dari JKT48 Tim J pada 24 Oktober 2020. Sejak saat itu, ia jarang tampil di layar kaca dan perlahan kariernya mulai meredup.

Tetapi belakangan, namanya kembali ramai dibicarakan karena berjualan nasi bakar di pinggir jalan. Sempat merasa malu, kini Melati bisa menjual nasi bakar sekitar 200 bungkus sehari dengan harga Rp15 ribu hingga Rp20 ribu.

  • Editor: Hadi Mulyono
Recommended

Melati Sesilia eks JKT48 Ngamuk Disebut Mirip dengan Jeje Slebew

  • 08 Agustus 2022, 11:53 WIB
Melati Sesilia eks JKT48 ngamuk saat dirinya disebut mirip dengan seleb Citayam Fashion Week Jeje Slebew karena potongan rambut.

Viral Melati Sesilia eks JKT48 Jualan Nasi Bakar karena Putus Cinta

  • 31 Mei 2022, 10:38 WIB
Kisah Melati Sesilia eks JKT48, dapat kiriman bunga hingga punya pelanggan yang datang dari Palembang untuk makan nasi bakarnya.

Kolaborasi dengan Kemenparekraf, SilverQueen Rilis 5 Kemasan Spesial

  • 26 Juli 2023, 19:28 WIB
Kolaborasi co-branding sama Wonderful Indonesia, SilverQueen ajak rayakan keindahan budaya Indonesia lewat kampanye #IniIndonesia.

Nonton My Lovely Liar Episode 1-16 Sub Indo, Drama Minhyun dan So Hyun

  • 24 Juli 2023, 18:30 WIB
Link nonton dan spoiler My Lovely Drama sub Indo yang tayang perdana Senin 24 Juli 2023, dibintangi Kim So Hyun dan Hwang Minhyun.

Jawaban Nathalie Holscher Soal Balik Nge-DJ Usai Lepas Hijab

  • 24 Juli 2023, 10:24 WIB
Nathalie Holscher tanggapi tudingan bakal kembali ke profesi lamanya sebagai DJ usai lepas hijab dua pekan yang lalu.

Iqbaal Ramadhan Umumkan Berhenti Jadi Fans The 1975 karena Matty Healy

  • 24 Juli 2023, 09:38 WIB
Sempat jadi fans berat The 1975, Iqbaal Ramadhan berhenti sebagai penggemar usai Matty Helay langgar aturan di Malaysia.
The Latest
Nathalie Holscher

Jawaban Nathalie Holscher Soal Balik Nge-DJ Usai Lepas Hijab

  • 24 Juli 2023, 10:24 WIB
iqbaal Ramadhan dan Matty Healy

Iqbaal Ramadhan Umumkan Berhenti Jadi Fans The 1975 karena Matty Healy

  • 24 Juli 2023, 09:38 WIB
Keisya Levronka dan Marlo Ernesto

Usai Punya Keisya Levronka, Giliran Instagram Marlo Ernesto Hilang

  • 21 Juli 2023, 13:16 WIB
Gigi Hadid

Kronologi Gigi Hadid Ditangkap karena Bawa Ganja Saat Berlibur

  • 21 Juli 2023, 12:09 WIB
Jovi Adhiguna

Klarifikasi Jovi Adhiguna Usai Viral Makan Kerupuk Babi di Baso A Fung

  • 21 Juli 2023, 09:48 WIB
INDEKS
Most Liked