Profil dan Biodata Sultan Akhyar, Kreator di Balik Nenek Mandi Lumpur - Hits ZIGI.ID
Logo
Sultan Akhyar Sosok Dibalik Konten Nenek Mandi Lumpur
hits
Sultan Akhyar Sosok Dibalik Konten Nenek Mandi Lumpur
Photo: Berbagai Sumber
Sultan Akhyar Sosok Dibalik Konten Nenek Mandi Lumpur

ZIGI – Sosok dibalik nenek live TikTok mandi lumpur akhirnya muncul ke publik setelah diundang di salah satu stasiun televisi. Sosok tersebut merupakan seorang pria asal Nusa Tenggara Barat bernama Sultan Akhyar.

Rupanya nenek yang mandi lumpur tersebut merupakan neneknya sendiri. Lantas siapa sosok Sultan Akhyar? Yuk simak profil dan biodatanya di bawah ini!

Baca Juga: Viral Artis TikTok Thailand Meninggal Saat Siaran Langsung

1. Latar Belakang Sultan Akhyar

Keluarga Sultan Akhyar
Photo : Facebook/Sultan Intan
Keluarga Sultan Akhyar

Sultan Akhyar merupakan orang asli Praya, Nusa Tenggara Barat. Ia telah menikah dengan seorang wanita bernama Intan sejak 2015. Sultan Akhyar diketahui berusia 29 tahun pada 2022 yang artinya kelahiran tahun 1993.

Berdasarkan pantauan Zigi.id dari akun istri Sultan Akhyar, Intan, keduanya telah dikaruniai tiga anak. Anak pertama tidak diketahui tahun kelahirannya namun anak kedua lahir sekitar tahun 2017 dan yang kedua lahir di akhir tahun 2022.

2. Bekerja sebagai Sopir

Sultan Akhyar
Photo : Facebook/Sultan Intan
Sultan Akhyar

Berdasarkan akun Facebook Sultan Akhyar, pria asal Praya ini bekerja sebagai sopir travel. Melalui akun Facebook-nya, Sultan sering membagikan aktivitasnya ketika mengantarkan klien untuk keliling Lombok. Salah satunya ketika keliling Mataram, Senggigi. 

Sultan telah menggeluti profesinya sebagai sopir tour travel sejak September 2017 lalu. Sepertinya Sultan Akhyar telah berhenti sebagai sopir tur travel pada 2021 usai aktif di TikTok.

3. Mulai Jadi Konten Kreator

Sultan Akhyar dan Nenek Mandi Lumpur di Pagi-Pagi Ambyar
Photo : YouTube/Trans TV Official
Sultan Akhyar dan Nenek Mandi Lumpur di Pagi-Pagi Ambyar
  • Editor: Jean Ayu Karna Asmara
Recommended

Cara Pakai SnapTik, Download Video TikTok Tanpa Watermark

  • 07 Juni 2023, 14:36 WIB
Aplikasi SnapTik sedang ramai karena menawarkan download video TikTok tanpa watermark, resolusi video bisa sapai Full HD.

Lirik Lagu Money Trees - Kendrick Lamar feat Jay Rock, Viral di TikTok

  • 09 Mei 2023, 19:02 WIB
Arti lagu Money Trees dari Kendrick Lamar, viral TikTok dengan penggalan lirik 'Be the last one out to get this dough? No way'.

Fakta dan Terjemahan Lirik Lagu Baby You - Yuka, Viral di TikTok

  • 24 April 2023, 18:51 WIB
Fakta menarik dan terjemahan lirik lagu Baby You dari penyanyi Jepang Yuka, viral di TikTok dengan penggalan lirik 'Kizuite yo'.

9 Aplikasi Cocok Temani Saat Mudik, Usir Rasa Bosan di Perjalanan

  • 22 April 2023, 17:20 WIB
Aplikasi yang cocok untuk menemani kamu selama perjalanan mudik agar tidak mudah bosan seperti TikTok hingga Webtoon.

4 Fakta TikTokers Bima Yudho Kritik Lampung, Santai Meski Dipolisikan

  • 13 April 2023, 09:22 WIB
Awal mula hingga klarifikasi Bima Yudho soal konten alasan Lampung tak maju-maju, akui tengah santai meski dilaporkan ke polisi.

Fakta dan Terjemahan Lirik Lagu Cupid - Fifty Fifty, Viral di TikTok

  • 05 April 2023, 14:26 WIB
Terjemahan dan lirik lagu Cupid - Fifty Fifty yang viral di TikTok hingga masuk tangga lagu Billboard Hot 100.
The Latest
Nathalie Holscher

Jawaban Nathalie Holscher Soal Balik Nge-DJ Usai Lepas Hijab

  • 24 Juli 2023, 10:24 WIB
iqbaal Ramadhan dan Matty Healy

Iqbaal Ramadhan Umumkan Berhenti Jadi Fans The 1975 karena Matty Healy

  • 24 Juli 2023, 09:38 WIB
Keisya Levronka dan Marlo Ernesto

Usai Punya Keisya Levronka, Giliran Instagram Marlo Ernesto Hilang

  • 21 Juli 2023, 13:16 WIB
Gigi Hadid

Kronologi Gigi Hadid Ditangkap karena Bawa Ganja Saat Berlibur

  • 21 Juli 2023, 12:09 WIB
Jovi Adhiguna

Klarifikasi Jovi Adhiguna Usai Viral Makan Kerupuk Babi di Baso A Fung

  • 21 Juli 2023, 09:48 WIB
INDEKS
Most Liked